Prosedur perkuliahan konseling kelompok

Prosedur perkuliahan konseling kelompok
Program studi bimbingan dan konseling universitas jambi Tahun Ajaran 2016/ 2017
Mekanisme Perkuliahan
  1. Setiap kelompok berhak membuat bahan persentase berbentuk powerpoint (min 5 slide max 15 slide yang diakhiri dengan foto anggota kelompok, diurut dari kiri-kanan).
  2. Menyerahkan laporan buku/makalah kelompok kepada dosen pengampu yang disesuaikan dengan kaidah penulisan ilmiah dengan format sebagai berikut:
  • Bab 1  Pendahuluan
  • Bab 2  Kerangka terori (teori yang terkait dengan pembahasan masing-masing)
  • Bab 3 Pembahasan dan simpulan
  • Daftar pustaka
Mahasiswa mempunyai kesempatan yang sama untuk mengisi ruang AK (aktivitas di kelas); PD (penyajian dan diskusi tatap muka); LB/M (laporan buku/ bab, lapangan, makalah); KDB (keaktifan di blog); UTS (ujian tengah semester); UAS (Ujian akhir semester dalam perkuliahan Konseling kelompok pada Program studi Bimbingan dan Konseling Universitas jambi Tahun Ajaran 2016/2017.

Satuan Acara Perkuliahan
download[4]

Nilai UTS
Download Button
Share this article :
 
Comments
0 Comments
Silahkan Tinggalkan Komentar Anda :

Posting Komentar

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. Muhamad Hamdi - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger